Dragon tiger, mendengar namanya pasti terbesit di pikiran para pembaca bahwa akan ada naga yang melawan harimau. Tapi Permainan ini terdapat di casino bukan di play’s station, xbox atau yang lainnya, jadi permainan ini bukanlah game pertarungan naga melawan harimau.
Permainan ini berasal dari negeri China, itulah sebabnya terdapat nama dragon dalam permainan ini. Seperti yang kita tahu China memang erat dengan mitos naga, sebenarnya permainan ini sangat mirip dengan permainan live casino online lain yang lebih populer yaitu baccarat online. Hanya saja permainan dragon tiger ini dikemas sedikit agak berbeda dan lebih simple.
Kemiripan antara permainan baccarat dengan dragon tiger cukup banyak termasuk dari tampilan mejanya yang sama. Perbedaan paling mencolok diantara keduanya adalah jika dalam permainan baccarat online player dan banker masing-masing akan diberikan 2 kartu dan terdapat sistem kartu ketiga juga, pada permainan dragon tiger dragon dan tiger hanya diberikan 1 kartu saja.
Inti dari permainan ini sama dengan permainan baccarat online dimana pemain akan memilih kartu tiger atau kartu dragon yang lebih tinggi. Urutan nilai kartu dari yang terendah hingga yang tertinggi adalah 1(As)-2-3-4-5-6-7-8-9-10-J-Q-K. Corak kartu dalam permainan dragon tiger ini di abaikan, jika kartu keduanya bernialai sama akan dihitung sebagai Tie atau seri.
Cara Bermain Dragon Tiger Online
- Pemain akan diberikan waktu untuk memasang taruhan pada pilihan yang ada.
- Kemudian dealer akan menarik dan menaruh masing-masing 1 kartu ke dalam kotak dragon dan tiger.
- Selanjutnya kartu milik dragon dan tiger akan dibuka dan akan segera diketahui pemenangnya.
Jika dalam permainan baccarat uang kemenangan kita kan dipotong 5% jika banker adalah pemenangnya, maka dalam permainan dragon tiger ini tidak akan dipotong sama sekali karena memang tidak ada banker dalam permainan ini. Para pemain akan mendapatkan bayaran full sesuai dengan jumlah taruhan yang mereka pasang pada dragon ataupun tiger.
Namun jika dalam permainan judi online baccarat, hasil dari kartu yang dimiliki oleh player dan banker tie atau seri uang yang ditaruhkan oleh para pemain akan dikembalikan full atau 100%. Maka hal itu tidak terjadi pada permainan dragon tiger, jika hasil antara dragon dan tiger adalah tie maka uang yang akan dikembalikan oleh dealer hanyalah 50% dari nilai taruhan anda.
Berikut Ini Jumlah Bayaran Sesuai Dengan Pilihan Taruhannya:
- Dragon Win, Jika benar bayaran yang diberikan 1:1.
- Tiger Win, Jika benar maka bayaran yang diberikan adalah 1:1.
- Tie , Jika hasilnya adalah seri maka bayaran yang diberikan adalah 1:8.
- Dragon/Tiger Red Or Black, Jika benar dalam taruhan ini maka bayaran yang diberikan adalah 1:0.9.
- Dragon/Tiger Odd/Even, Jika benar dalam taruhan odd maka bayarannya adalah 1:0.75 dan jika benar dalam taruhan even mendapat bayaran 1:1.05.
NB: – Bayaran 1.09 berarti jika anda memasang 100.000 maka 100.000 x 0.9 = 90.000.
Seperti itulah kira-kira cara memainkan permainan dragon tiger ini, sekian dan terima kasih.